DE BRUYNE BUKA PINTU UNTUK TETAP DI LIGA INGGRIS, NGGAK SUNGKAN SAMA CITY NIH?
De Bruyne Buka Pintu untuk Tetap di Liga Inggris, Nggak Sungkan Sama City nih?
Berita Bola - Kevin De Bruyne, maestro lini tengah Manchester City, tengah menjadi sorotan. Kontraknya bersama The Citizens akan berakhir akhir musim ini, dan masa depannya masih menjadi misteri. Namun, gelandang andalan Timnas Belgia ini memberikan sedikit bocoran terkait rencana kariernya selanjutnya.
Di usia 33 tahun, De Bruyne masih menunjukkan performa gemilang. Kemampuannya dalam mengatur serangan, memberikan assist, dan mencetak gol masih menjadi senjata ampuh bagi Manchester City khususnya di pentas Premier League.
De Bruyne belakangan ini memang jarang bermain reguler. Namun hal tersebut karena masalah cedera.
Musim 2024/2025 ini, ia masih bisa bermain sebanyak 33 kali di semua ajang kompetisi. Total lima gol dan delapan assist telah diciptakan oleh De Bruyne.
De Bruyne Masih Mampu Bersaing di Level Tertinggi
Jan Aage Fjortoft, jurnalis Norwegia, berhasil mewawancarai De Bruyne. Dalam wawancara tersebut, De Bruyne membahas masa depannya. Ia menyatakan bahwa dirinya masih mampu bersaing di level tertinggi dan siap mempertimbangkan tawaran yang masuk.
De Bruyne juga menekankan pentingnya proyek olahraga yang menarik dalam menentukan klub selanjutnya. Ia ingin bergabung dengan tim yang memiliki visi dan misi yang jelas, serta memberikannya kesempatan untuk terus berkembang dan meraih prestasi.
'Selalu ada tantangan, Anda tahu. Saya tidak tahu apa yang akan terjadi musim depan. Jika tim datang dan kemudian meyakinkan saya bahwa mereka memiliki proyek olahraga yang bagus," ujarnya seperti dilansir Goal.
"Saya tahu saya jelas bukan yang termuda lagi. Saya masih berpikir saya mampu tampil di level tertinggi. Saya tidak tahu tim mana yang tertarik atau apa yang ingin mereka lakukan. Proyek apa pun yang tersedia - saya bersedia mendengarkan. Saya mencintai sepak bola - saya suka bermain sepak bola dan jika proyek yang bagus datang dan keluarga saya juga setuju dengan itu, kami akan dapat membuat keputusan," tutur De Bruyne.
Siap Bertahan di Inggris
Kevin De Bruyne sudah membela Manchester City sejak tahun 2015 silam. Namanya begitu harum di Man City.
De Bruyne juga bisa disebut sebagai legenda di City. Namun demikian hal tersebut tak membuatnya sungkan untuk membela klub Inggris lainnya selepas angkat kaki dari Etihad Stadium.
"Saya tidak tahu. Jujur saja, saya tidak tahu. Keputusan untuk hengkang belum lama ini," jawabnya ketika ditanya apakah kariernya di Inggris berakhir.
"Tidak ada yang bisa diputuskan dalam satu minggu di dunia sepak bola. Saya belum bertemu keluarga saya sejak keputusan itu. Saya harus berbicara dengan mereka dan kemudian saya akan melihat tim mana pun yang menginginkan saya. Jadi, saya tidak tahu. Saya tidak tahu," tegasnya.JudiOnline
Minimal Deposit | 💸 IDR 50.000 & (PULSA 60.000 POTONGAN 15%) |
Minimal Penarikan | 💰 IDR 50.000 |
Metode Deposit |
🏦BCA, BNI, BRI, Mandiri 🪙Dana, Gopay, OVO, LinkAja |
